Tampilkan di aplikasi

Buku Buku Sekolah Elektronik (BSE) hanya dapat dibaca di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.

Reproduksi Hewan
Baca   Unduh

Reproduksi Hewan

SMK Kelas X - Semester 2 - Kurikulum 2013

Dalam mempelajari buku teks bahan ajar Reproduksi Hewan 1 kelas X semester 1 ini, siswa tidak diwajibkan menyelesaikan mata pelajaran apapun.Buku teks bahan ajar Reproduksi Hewan 1 (semester 1) ini membahas tentang proses reproduksi hewan, yang meliputi :
1. Kegiatan Pembelajaran 1. tentang organ reproduksi hewan.
2. Kegiatan Pembelajaran 2. tentang siklus reproduksi hewan.
3. Kegiatan Pembelajaran 3. tentang hormon reproduksi hewan.
4. Kegiatan Pembelajaran 4. tentang penampungan semen hewan.
5. Kegiatan Pembelajaran 5. tentang penangan semen hewan.

Ikhtisar Lengkap   
Penulis: Tim BSE

Penerbit: Buku Sekolah Elektronik (BSE)
Terbit: Desember 2013 , 150 Halaman










Ikhtisar

Dalam mempelajari buku teks bahan ajar Reproduksi Hewan 1 kelas X semester 1 ini, siswa tidak diwajibkan menyelesaikan mata pelajaran apapun.Buku teks bahan ajar Reproduksi Hewan 1 (semester 1) ini membahas tentang proses reproduksi hewan, yang meliputi :
1. Kegiatan Pembelajaran 1. tentang organ reproduksi hewan.
2. Kegiatan Pembelajaran 2. tentang siklus reproduksi hewan.
3. Kegiatan Pembelajaran 3. tentang hormon reproduksi hewan.
4. Kegiatan Pembelajaran 4. tentang penampungan semen hewan.
5. Kegiatan Pembelajaran 5. tentang penangan semen hewan.

Pendahuluan / Prolog

Pendahuluan
Dalam mempelajari buku teks bahan ajar Reproduksi Hewan 1 kelas X semester 1 ini, siswa tidak diwajibkan menyelesaikan mata pelajaran apapun. Buku teks bahan ajar Reproduksi Hewan 1 (semester 1) ini membahas tentang proses reproduksi hewan, yang meliputi :
1. Kegiatan Pembelajaran 1. tentang organ reproduksi hewan.
2. Kegiatan Pembelajaran 2. tentang siklus reproduksi hewan.
3. Kegiatan Pembelajaran 3. tentang hormon reproduksi hewan.
4. Kegiatan Pembelajaran 4. tentang penampungan semen hewan.
5. Kegiatan Pembelajaran 5. tentang penangan semen hewan.

Agar siswa dapat berhasil dengan baik dalam menguasai buku teks bahan ajar Reproduksi Hewan 1 ini, maka siswa diharapkan mengikuti petunjuk penggunaan bahan ajar sebagai berikut :
1. Bacalah semua bagian dari buku teks bahan ajar ini dari awal sampai akhir.
2. Baca ulang dan pahami sungguh-sungguh prinsip-prinsip yang terkandung dalam buku teks bahan ajar ini.
3. Buat ringkasan dari keseluruhan materi buku teks bahan ajar ini.
4. Gunakan bahan pendukung lain serta buku-buku yang direferensikan dalam daftar pustaka agar dapat lebih memahami konsep setiap kegiatan belajar dalam buku teks bahan ajar ini.
5. Lakukan diskusi kelompok baik dengan sesama teman sekelompok atau teman sekelas atau dengan pihak-pihak yang dapat membantu dalam memahami isi buku teks bahan ajar ini.
6. Setelah menguasai keseluruhan materi buku teks bahan ajar ini, kerjakan tugas, soal-soal yang ada pada latihan dan lembar evaluasi. Setelah mengerjakan tugas, buat laporan hasilnya dan kirim via e-mail. Setelah selesai mengerjakan soal-soal baru cocokkan hasilnya dengan lembar kunci jawaban.

Daftar Isi

Sampul
Kata pengantar
Daftar isi
Glosarium
Bab 1 : Pendahuluan
     A. Deskripsi
     B. Prasyarat
     D. Tujuan akhir
     E. Kompetensi inti dan kompetensi dasar
     F. Cek kemampuan awal
Bab 2 : Pembelajaran
     Kegiatan pembelajaran 1. Inseminasi buatan
          A. Deskripsi
          B. Kegiatan belajar
               1. Tujuan pembelajaran
               2. Uraian materi
     Kegiatan pembelajaran 2. Pemeriksaan kebuntingan
          A. Deskripsi
          B. Kegiatan belajar
               1. Tujuan pembelajaran
               2. Uraian materi
     Kegiatan pembelajaran 3. Pertolongan kelahiran
          A. Deskripsi
          B. Kegiatan belajar
               1. Tujuan pembelajaran
               2. Uraian materi
     Kegiatan pembelajaran 4. Pertolongan gangguan reproduksi
          A. Deskripsi
          B. Kegiatan belajar
               1. Tujuan pembelajaran
               2. Uraian materi
Bab 3 : Penutup
Daftar pustaka