Tampilkan di aplikasi

Ajari Siswa Mengurus Jenazah

Oleh Mochammad Nursidin

Cianjur Ekspres - Edisi 30 Oktober 2019

CIANJUR - Siswa kelas VII SMP Islam Terpadu (IT) Nurul Ittihad Takokak diajarkan praktik cara-cara memandikan mayat. Hal itu dilakukan bertujuan agar para siswa ketika nantinya terjun di masyarakat bisa mempraktikannya secara langsung.

Guru Agama SMP IT Nurul Ittihad, Muhamad Ilyas Ruhiyat mengatakan, praktik secara langsung tersebut diadakan setiap Selasa, serta wajib diikuti oleh para siswa. Para siswa juga diajarkan mempraktikkan dari mulai cara memandikan, hingga menyolatkan.

"Tujuannya untuk memberikan pembelajaran kepada anak-anak, agar anak-anak...
Baca artikel selengkapnya di edisi 30 Oktober 2019

Cianjur Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Rabu, 30 Oktober 2019
Edukasi

Artikel Edukasi lainnya