Tampilkan di aplikasi

Kemenhub Anggarkan Rp2 Triliun Dukung Konektivitas Lima Bali Baru

Cianjur Ekspres - Edisi 11 November 2019

JAKARTA - Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menganggarkan dana sebesar Rp2 triliun untuk mendukung konektivitas lima Bali Baru, yakni Danau Toba, Borobudur, Bunaken, Mandalika, dan Bangka Belitung.

"Kira-kira Rp2 triliun, tapi itu di luar yang dilakukan BUMN dan investor," kata Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi usai menghadiri diskusi yang bertajuk “Kesiapan Sektor Transportasi Mendukung Pariwisata di Lima Bali Baru Super Prioritas” di Jakarta, Kamis.

Menteri Perhubungan menyebutkan terdapat sejumlah anggaran yang diinvestasikan oleh BUMN dan investor untuk...
Baca artikel selengkapnya di edisi 11 November 2019

Cianjur Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Senin, 11 November 2019
Nasional

Artikel Nasional lainnya