Tampilkan di aplikasi

Memutus Mata Rantai Penyebaran HIV/AIDS

Cianjur Ekspres - Edisi 10 Desember 2019

JL LETTU BAKRIE - Kurun 20 tahun terakhir, jumlah temuan pengidap HIV/AIDS di Kota Sukabumi tercatat di Komisi Penanggulangan AIDS (KPA) setempat mencapai 1.555 orang. KPA bersama Pemkot Sukabumi pun terus melakukan berbagai upaya pencegahan agar penyebaran HIV/AIDS bisa terus ditekan.

"Dari jumlah temuan kasus itu, pengidapnya memang tidak semua warga Kota Sukabumi. Ada juga dari luar daerah yang tercatat saat mendapat pelayanan kesehatan," kata Wali Kota Sukabumi, Achmad Fahmi, di sela-sela peringatan Hari AIDS...
Baca artikel selengkapnya di edisi 10 Desember 2019

Cianjur Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Selasa, 10 Desember 2019
Sukabumi

Artikel Sukabumi lainnya