Tampilkan di aplikasi

Bawaslu Endus ASN Diduga Terlibat Politik Praktis

Oleh HERU

Cianjur Ekspres - Edisi 6 Agustus 2020

SELABINTANA - Badan Pengawasan Pemilu (Bawaslu) Provinsi Jabar mengendus indikasi pelanggaran ASN Sukabumi menjelang Pilkada Sukabumi 2020. Pelanggarannya karena diduga terlibat dalam kegiatan salah satu partai politik.

"Saya sudah mendapatkan laporan bahwa sedang ada proses untuk menindaklanjuti indikasi keterlibatan salah satu ASN yang dianggap partisan atau terlibat dalam kegiatan partai politik," kata Divisi Penyelesaian Sengketa Bawaslu Jabar, Yulianto, kepada wartawan, seusai kegiatan Sosialisasi Penyelesaian Sengketa pada Pilkada Sukabumi 2020 yang digelar Bawaslu Kabupaten Sukabumi, kemarin...
Baca artikel selengkapnya di edisi 6 Agustus 2020

Cianjur Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Kamis, 6 Agustus 2020
Sukabumi

Artikel Sukabumi lainnya