Tampilkan di aplikasi

Buku Deepublish hanya dapat dibaca di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.

Buku Kiat Membangun Rumah Tahan Gempa

1 Pembaca
Rp 68.600 20%
Rp 54.880

Patungan hingga 5 orang pembaca
Hemat beli buku bersama 2 atau dengan 4 teman lainnya. Pelajari pembelian patungan disini

3 Pembaca
Rp 164.640 13%
Rp 47.563 /orang
Rp 142.688

5 Pembaca
Rp 274.400 20%
Rp 43.904 /orang
Rp 219.520

Perpustakaan
Buku ini dapat dibeli sebagai koleksi perpustakaan digital. myedisi library

Persayaratan sebuah bangunan harus memenuhi kriteria sebagai berikut : 1).bangunan harus diatas tanah yang stabil. 2).denah bangunan rumah sebaiknya sederhana dan simetris. 3).sloof diangkur ke pondasi. 4).gunakan kayu yang kering, pilih bahan atap yang ringan. 5).dinding pasangan bata, batako, dipasang angkur setiap jarak vertikal 30 cm yang dijangkarkan ke kolom. 6).setiap luasan dinding 12 m2 harus dipasang kolom praktis. 7).dipasang balok ring/cincin yang diikat kaku dengan kolom. 8).seluruh kerangka bangunan harus terikat secara kokoh dan kaku. 9).rangka kuda-kuda gantung, pada titik simpul sambungan kayu diberi baut dan plat pengikat. 10).gunakan bahan spesi/adukan (1 pc : 3 pasir). 11).pelaksanaan konstruksi oleh tukang berpengalaman.

Syarat dan ketentuan khusus diperlukan untuk kasus-kasus tanah labil seperti tanah rawa yaitu sebaga berikut : 1). pondasi diletakkan diatas tanah keras/stabil. 2). ledalaman pondasi permukaan tanah minimal 60 cm. 3). lebar bagian bawah pondasi minimal 60 cm. 4). lebar bagian atas pondasi minimal 30 cm. 5). kontruksi pondasi dibuat solid dan menerus. 6). dasar pondasi batu kali adalah lapisan pasir yang dipadatkan.

Ikhtisar Lengkap   
Penulis: Hanindya Kusuma Artati, dkk

Penerbit: Deepublish
ISBN: 9786024538545
Terbit: Maret 2018 , 45 Halaman










Ikhtisar

Persayaratan sebuah bangunan harus memenuhi kriteria sebagai berikut : 1).bangunan harus diatas tanah yang stabil. 2).denah bangunan rumah sebaiknya sederhana dan simetris. 3).sloof diangkur ke pondasi. 4).gunakan kayu yang kering, pilih bahan atap yang ringan. 5).dinding pasangan bata, batako, dipasang angkur setiap jarak vertikal 30 cm yang dijangkarkan ke kolom. 6).setiap luasan dinding 12 m2 harus dipasang kolom praktis. 7).dipasang balok ring/cincin yang diikat kaku dengan kolom. 8).seluruh kerangka bangunan harus terikat secara kokoh dan kaku. 9).rangka kuda-kuda gantung, pada titik simpul sambungan kayu diberi baut dan plat pengikat. 10).gunakan bahan spesi/adukan (1 pc : 3 pasir). 11).pelaksanaan konstruksi oleh tukang berpengalaman.

Syarat dan ketentuan khusus diperlukan untuk kasus-kasus tanah labil seperti tanah rawa yaitu sebaga berikut : 1). pondasi diletakkan diatas tanah keras/stabil. 2). ledalaman pondasi permukaan tanah minimal 60 cm. 3). lebar bagian bawah pondasi minimal 60 cm. 4). lebar bagian atas pondasi minimal 30 cm. 5). kontruksi pondasi dibuat solid dan menerus. 6). dasar pondasi batu kali adalah lapisan pasir yang dipadatkan.

Pendahuluan / Prolog

Buku Kiat Membangun Rumah Tahan Gempa
Diharapkan dengan buku pintar ini akan memudahkan masyarakat mengetahui secara detail kon-struksi dan memahami proses pelaksanaan pembangunan rumah masyarakat sesuai kaedah konstruksi yang benar.

Buku pintar ini disajikan dalam bentuk grafis dan gambar, sehingga informasi yang disampaikan akan mudah dipahami baik dari konsep dan persyaratan maupun contoh implementasi lapangan. Diharapkan dengan penyajian ini akan lebih mudah diaplikasikan di lapangan oleh masyarakat, sehingga akan memberikan kemanfaatan yang optimal.

Daftar Isi

Cover Depan
Kata Pengantar
Tim Penyusun
Daftar Isi
1. Prinsip Denah Bangunan
2. Prinsip Struktur Rangka Dinding Bangunan
3. Prisnsip Struktur Rangka Atap Bangunan
4. Persyaratan Bangunan
5. Pemasangan Pondasi
6. Detail Pondasi
7. Material Cor Beton
8. Pemasangan Tulangan Slof dan Kolom
9. Dimensi Kolom, Balok Slof, Balok Ring
10. Penulangan Kolom
11. Penulangan Pertemuan Kolom dan Slof
12. Detail Penulangan Pada Pertemuan Kolom-Balok Ring
13. Detail Penulangan Pada Pertemuan Balok Ring
14. Pengecoran Kolom
15. Selimut Beton
16. Pemasangan Balok Ring dan Gunung-Gunung
17. Struktur Atap
18. Detail Penempatan Kuda-Kuda Atap Pada Ringbalk
19. Jaringan Sanitasi
20. Septictank
21. Detail Pengolah Limbah Domestik dengan Resapan
22. Pembuangan Air Hujan
Daftar Pustaka
Cover Belakang