Tampilkan di aplikasi

Dewan Soroti Penurunan APBD 2020

Oleh Ozzy Saad

Enim Ekspres - Edisi 10 September 2019

Enim Ekspres - Edisi 10 September 2019
MUARA ENIM-Sejumlah Fraksi di DPRD Muara Enim, menyoroti penurunan pendapatan pada RAPBD tahun 2020 yang kini dalam pembahasan wakil rakyat tersebut. Soalnya penurunan itu tergolong cukup siknifikan, bila dibandingkan dengan APBD tahun 2019.

Pada penjelasan nota keuangan RAPBD tahun 2020 yang sempat disampaikan Bupati Muara Enim, Ir H Ahmad Yani MM, pendapatan APBD induk tahun 2020 direncanakan Rp2.649.967.911.890,40, atau turun sebesar 6,09 persen disbanding APBD induk tahun 2019 sebesar Rp2.821.840.865.892,92.

“Pendapatan daerah yang mengalami penurunan...
Baca artikel selengkapnya di edisi 10 September 2019

Enim Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Selasa, 10 September 2019
Serasan Sekundang

Artikel Serasan Sekundang lainnya