Tampilkan di aplikasi

Sumsel Harus Percepat Hilirisasi Komoditas

Enim Ekspres - Edisi 13 Desember 2019

PALEMBANG - Guru Besar Fakultas Ekonomi Universitas Sriwijaya Bernadette Robiani mengatakan Provinsi Sumatera Selatan harus mempercepat hilirisasi komoditas demi terjaganya pertumbuhan ekonomi di daerah ini.

Bernadette mengatakan, momen penurunan harga karet yang sudah berlangsung sejak beberapa tahun terakhir seharusnya menjadi kesempatan untuk mengejar hilirisasi.

Bernadette mengatakan saat ini perekonomian Sumatera Selatan masih bergantung pada sektor primer, di mana masih mengekspor kelapa sawit, karet dan batu bara yang belum memiliki nilai tambah.

“Oleh karena itu, kita...
Baca artikel selengkapnya di edisi 13 Desember 2019

Enim Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Jumat, 13 Desember 2019
Seputar Kite

Artikel Seputar Kite lainnya