Tampilkan di aplikasi

Sakit Saat Menelan, Ini Makanan yang Harus Dihindari

Enim Ekspres - Edisi 10 Februari 2020

Sakit saat menelan mungkin terdengar sepele. Tapi gangguan ini bisa membuat Anda kesulitan makan atau minum, hingga terjadi penurunan nafsu makan. Padahal, tubuh tetap membutuhkan zat gizi agar proses penyembuhan berjalan baik.

Sakit menelan, atau dalam medis disebut odinofagia yang muncul akibat adanya peradangan pada tenggorokan (faringitis). Keadaan ini bisa disebabkan oleh berbagai penyakit.

Keluhan yang sering adalah infeksi virus saluran napas (rhinovirus, coronavirus, adenovirus, virus influenza) dan infeksi bakteri seperti strep throat. Kondisi ini...
Baca artikel selengkapnya di edisi 10 Februari 2020

Enim Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Senin, 10 Februari 2020
Kesehatan

Artikel Kesehatan lainnya