Tampilkan di aplikasi

Entaskan Angka Stunting di 10 Nagari

Haluan - Edisi 11 Desember 2019

Haluan - Edisi 11 Desember 2019
PASAMAN, HALUAN — Pemerintah Kabupaten Pasaman terus berupaya menurunkan angka stunting yang terbilang tinggi di daerah itu. Anak dengan kondisi tubuh pendek (kerdil) tersebar di sepuluh nagari di enam kecamatan.

Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Pasaman, Arnida mengatakan, salah satu upaya untuk menurunkan angka stunting dengan cara membentuk nagari pintar, sebagai percontohan pengentasan stunting secara terpadu.

“Nagari Ganggo Hilir, Kecamatan Bonjol kita tetapkan sebagai nagari percontohan dalam pencegahan stunting dengan PINTAR,” kata dr Arnida saat dihubungi...
Baca artikel selengkapnya di edisi 11 Desember 2019

Haluan dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Rabu, 11 Desember 2019
Metropolis

Artikel Metropolis lainnya