Tampilkan di aplikasi

Penderita TBC di Kabupaten Bandung Capai 6.696

Oleh Rd Dani R Nugraha

Inilah Koran - Edisi 23 Maret 2019

INILAH, Bandung - Dinas Kesehatan Kabupaten Bandung mencatat hingga 2018 lalu, terdapat 6.696 orang warga penderita penyakit Tuberkulosis (TBC).

TBC merupakan infeksi, yang disebabkan organisme yang biasanya tidak menyebabkan penyakit pada orang dengan sistem kekebalan tubuh yang normal, tetapi dapat menyerang orang dengan sistem kekebalan tubuh yang buruk.

Kepala Dinkes Kabupaten Bandung, Grace Mediana mengungkapkan, TBC merupakan penyakit menular yang disebabkan mycobacterium tuberculosis.

Penyakit ini ditularkan dari penderita TBC aktif yang batuk. Air ludah penderita...
Baca artikel selengkapnya di edisi 23 Maret 2019

Inilah Koran dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Sabtu, 23 Maret 2019
Bandung Raya

Artikel Bandung Raya lainnya