Tampilkan di aplikasi

Inilah Koran - Edisi 16 Maret 2019
Suara perempuan itu berbalut duka sesiang itu. Ada pula asa terselip d sana. “Kami keluarga berdoa, mudah-mudahan tidak terbukti terhadap adik ragil saya,” katanya.

Wanita itu Nisrinun Ni’mah namanya. Dia suarakan dari Tempelsari, Maguwuharjo, Sleman, Yogyakarta, Jumat (15/3) siang itu. Di Sleman itu pula, dia dan Romahurmuziy –si bungsu dari tujuh bersaudara anak tokoh NU setempat—menikmati masa-masa kecil.

Nisrinun masih berupaya agar kabar buruk itu, kabar terjaringnya Rommy –sapaan akrab si ragil, bukanlah kenyataan. Sebab,...
Baca artikel selengkapnya di edisi 16 Maret 2019

Inilah Koran dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Sabtu, 16 Maret 2019
Demokrasi

Artikel Demokrasi lainnya