Tampilkan di aplikasi

Jembatan di Puncak Rawan Ambruk

Oleh Reza Zurifwan

Inilah Koran - Edisi 12 Juni 2019

Inilah Koran - Edisi 12 Juni 2019
Ambruknya jembatan di Kampung Muara, Desa Cipayung Girang, Cipayung Datar dan jalan Desa Cipayung Datar, Kamis, (25/4) lalu, membuat Dinas Pekerjaan Umum dan Penatatan Ruang (DPU-PR) Kabupaten Bogor bergerak cepat. Mereka pun mendata jembatan yang longsor atau ambruk.

Hasil pantauan UPT Insfrastruktur Irigasi Kelas A wilayah III dan UPT Insfrastruktur Jalan dan Jembatan Kelas A II yang berada di bawah DPU-PR, ternyata ada 13 jembatan yang rawan longsor dan ambruk di wilayah Kecamatan Megamendung dan...
Baca artikel selengkapnya di edisi 12 Juni 2019

Inilah Koran dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Rabu, 12 Juni 2019
Bogor

Artikel Bogor lainnya