Tampilkan di aplikasi

Pos Kembangkan Digital Ekosistem Logistik Pertama di Indonesia

Inilah Koran - Edisi 14 Maret 2022

INILAH, Bandung - PT Pos Indonesia (Pos) mulai mengintegrasikan semua layanan kurir dan logistik melalui pengembangan digital ekosistem logistik di Indonesia.

Direktur Bisnis Kurir dan Logistik Pos Siti Choiriana mengatakan, konsep digital ekosistem logistik itu diharapkan semakin mempermudah masyarakat mendapatkan layanan yang efisien dan terjangkau.

Dia menuturkan, Pos kini mulai membangun digital ekosistem logistik dengan menggabungkan beberapa layanan seperti kurir ritel, logistik, dan kargo. Nantinya, semua layanan itu menjadi satu dalam sebuah platform integrasi.

“Kami...
Baca artikel selengkapnya di edisi 14 Maret 2022

Inilah Koran dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Senin, 14 Maret 2022
Ekonomi

Artikel Ekonomi lainnya