Tampilkan di aplikasi

Jalan Tambang di Awang-awang

Oleh Reza Zurifwan

Inilah Koran - Edisi 24 Juni 2019

Inilah Koran - Edisi 24 Juni 2019
Jalan tersebut sangat dibutuhkan warga Kabupaten Bogor hingga Tangerang. Terutama mereka yang selama ini menghirup debu, tersiksa macet di wilayah Parung Panjang, Rumpin, dan Gunung Sindur. Jalan khusus tambang itu diwacanakan sejak lama.

Tapi, hingga kini, belum juga ada titik terang. Pasalnya, nasibnya kini tak ditentukan Pemerintah Kabupaten Bogor, atau Pemerintah Provinsi Jawa Barat, melainkan pemerintah pusat. Ini terkait pembiayaan pembangunan yang nilainya cukup besar. Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) diberi tanggung jawab...
Baca artikel selengkapnya di edisi 24 Juni 2019

Inilah Koran dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Senin, 24 Juni 2019
Bogor

Artikel Bogor lainnya