Tampilkan di aplikasi

Siap Pasok Minyak Goreng Curah

Oleh Zainul Mukhtar & Ahmad Sayuti

Inilah Koran - Edisi 22 Februari 2022

Inilah Koran - Edisi 22 Februari 2022
Kepala Dinas Perindustrian, Perdagangan dan Sumber Daya Mineral Kabupaten Garut Nia Gania Karyana mengatakan ketersediaan minyak goreng di pasar modern maupun tradisional masih langka, kalau pun ada harganya di atas Rp14 ribu, kecuali yang dijual di pasar modern sesuai anjuran pemerintah Rp14 ribu per liter.

"Sampai saat ini minyak goreng masih langka, Kementerian Perdagangan akan melakukan langkah-langkah suplai minyak curah ke pasar-pasar dengan harga Rp11.500 (per liter)," katanya, Senin (21/2).

Upaya mengatasi kelangkaan itu, kata...
Baca artikel selengkapnya di edisi 22 Februari 2022

Inilah Koran dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Selasa, 22 Februari 2022
Jawa Barat

Artikel Jawa Barat lainnya