Tampilkan di aplikasi

Tingkatkan Perekonomian, Bangun Marketplace Perikanan

Oleh Anisa Bahril Wahdah

Kalteng Pos - Edisi 28 Januari 2022

PALANGKA RAYA - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah terus berupaya melaksanakan penyelenggaraan pemerintahan yang berkembang seperti pemanfaatan teknologi informasi.

Gubernur Kalteng H Sugianto Sabran memandang perlu adanya sistem pemerintahan berbasis elektronik (SPBE) untuk memberikan layanan kepada pengguna SPBE.

Dalam rangka mendukung itu, Dinas Kelautan dan Perikanan (Dislutkan) Kalteng berupaya meningkatkan akses pasar bagi pelaku usaha perikanan.

Untuk itu, Dislutkan akan membangun aplikasi marketplace jual beli produk perikanan Pro Ikan Berkah.

“Pengembangan SPBE ini merupakan program...
Baca artikel selengkapnya di edisi 28 Januari 2022

Kalteng Pos dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Jumat, 28 Januari 2022
Isen Mulang

Artikel Isen Mulang lainnya