Tampilkan di aplikasi

Penurunan Frekuensi Penerbangan Diikuti Jumlah Penumpang

Kalteng Pos - Edisi 29 April 2024

PALANGKA RAYA-Frekuensi penerbangan di Kalimantan Tengah selama Februari 2024 menurun 14,86 persen dibanding Januari 2024, dari 821 penerbangan menjadi 699 penerbangan. Frekuensi penerbangaan selama Februari 2024 lebih rendah dibanding frekuensi penerbangan pada bulan yang sama tahun 2023 maupun tahun 2022.

Penurunan frekuensi penerbangan diikuti penurunan jumlah penumpang. Jumlah penumpang angkutan udara mengalami penurunan 13,69 persen, dari 86.581 orang pada Januari 2024 menjadi 74.732 orang pada Februari 2024.

“Penurunan terbanyak berasal dari penumpang yang datang yaitu...
Baca artikel selengkapnya di edisi 29 April 2024

Kalteng Pos dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Senin, 29 April 2024
Halaman Kapos

Artikel Halaman Kapos lainnya