Tampilkan di aplikasi

Pengembangan KEK Maloy Pasti Dilanjutkan

Kaltim Post - Edisi 27 April 2024

SANGATTA – Berdasarkan hasil evaluasi, Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Maloy Batuta Trans Kalimantan (MBTK) di Kutai Timur akan segera dilanjutkan. Kabar baik itu disampaikan saat rakornas KEK yang digelar di Jakarta, belum lama ini.

Adapun prosesnya sementara ini tinggal menunggu rekomendasi dari Kementerian Perhubungan dan Kementerian Lingkungan Hidup, sebagaimana yang dibeberkan Kepala Dinas Penanaman Modal dan PTSP Kutim Darsafani.

"Ada dua hal isu yang diangkat dalam rakornas, yang pertama terkait izin operasi pelabuhan KEK Maloy...
Baca artikel selengkapnya di edisi 27 April 2024

Kaltim Post dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Sabtu, 27 April 2024
Daerah

Artikel Daerah lainnya