Tampilkan di aplikasi

Yamaha XMAX 250 2017, tampang kece, mesin 310 cc!

Tabloid Motor Plus - Edisi 978
4 Desember 2017

Tabloid Motor Plus - Edisi 978

Tampilan luarnya juga dipermak dengan konsep minimalis nan elegan. Pokoknya tampang kece, mesin 300 cc! / Foto : Silo

Motor Plus
Agus Gunawan, pria asal Kemang, Jakarta Selatan, belum puas dengan performa skubek gambot berkapasitas mesin 250 cc miliknya. Enggak cuma performanya saja yang diupgrade, tapi tampilan luarnya juga dipermak dengan konsep minimalis nan elegan. Pokoknya tampang kece, mesin 300 cc! Indra

SUSPENSI OHLINS. Di bagian peredam kejutnya, Agus dan Wisnu Adi Saputro, modifikator Rakyat Sinting Matic Shop (RSMS) mempercayakan kepada Ohlins di bagian depan dan belakang. “Sok belakang menggunakan Ohlins Honda Forza 300 panjang 400 mm. Sok standar bawaan pabrikannya hanya 340 mm.

MESIN. Di bagian ini enggak main-main, kapasitas mesin yang tadinya hanya 250 cc dibore up menjadi 310 cc. Piston standar yang punya diameter 70 mm, diganti menggunakan piston asal Amrik, yaitu Wiseco dengan diameter 78 mm. Jika dihitung menggunakan rumus, kapasitas mesinnya jadi 310 cc.

PENGEREMAN. Untuk mengendalikan mesin yang sudah berubah menjadi 310 cc, perangkat pengereman juga diupgrade biar lebih safety. Di bagian depan, menggunakan kaliper 4 piston kepunyaan Brembo. Sedangkan di bagian belakang, menggunakan Brembo 2 piston.
Tabloid Motor Plus di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya di edisi ini

Selengkapnya
DARI EDISI INI