Didik Setyo Heriyanto

dr. Didik Setyo Heriyanto, Ph.D, Sp. PA (K)
Penulis adalah dosen dari Departemen Patologi Anatomi FK-KMK UGM. Penulis lulus S-1 dan mendapatkan gelar Spesialis Patologi Anatomi dari dari Fakultas Kedokteran UGM. Penulis melanjutkan pendidikan S-3 di Kobe University, Jepang. Beberapa judul publikasi internasional penulis antara lain, 1) Hepatitis B and C Virus Infection Among Hemodialysis Patients in Yogyakarta, Indonesia: Prevalence and Molecular Evidence for Nosocomial Transmission; 2) Clinical and Virological Characteristics of Hepatitis B or C Virus Co-Infection with HIV in Indonesian Patients; dan 3) Mutations Within Enhancer II and BCP Regions of Hepatitis B Virus in Relation to Advanced Liver Diseases in Patients Infected with Subgenotype B3 in Indonesia.

Profil penulis/editor dikelola oleh penerbit. Apabila menemukan ketidaksesuaian, silakan menghubungi langsung pihak penerbit.