Tampilkan di aplikasi

Minta Lonsum Hibahkan Lahan untuk Sarana Pendidikan

Palembang Ekspres - Edisi 22 November 2019

Palembang Ekspres - Edisi 22 November 2019
Muratara, PE - Minim sarana pendidikan serta tidak tersedianya lahan untuk pembangunan gedung sekolah, puluhan warga Dusun Sido Makmur Desa Bumi Makmur Kecamatan Nibung, Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara), meminta PT Lonsum Sei Kepayang menghibahkan lahan, Kamis (21/11).

Permintan warga kepada PT Lonsum, diketahui bukan tanpa alasan karena selain sarana pendidikan di sana yang sudah overload (berlebihan), juga adanya perjanjian pihak PT Lonsum untuk menghibahkan lahan cam (kantor sementara Lonsum), suatu saat bila dibutuhkan masyarakat....
Baca artikel selengkapnya di edisi 22 November 2019

Palembang Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Jumat, 22 November 2019
Sumsel

Artikel Sumsel lainnya