Tampilkan di aplikasi

Barang Bekas Disulap jadi Produk Berkualitas

Palembang Ekspres - Edisi 17 Juni 2020

LAHAT, PE – Inovasi terbaru terus dikaryakan jajaran pengelola Bank Sampah Harapan, Desa Arahan, Kecamatan Merapi Timur dalam memanfaatkan barang bekas rumah tangga yang disulap menjadi produk berkualitas. Salah satunya pot bunga, yang kesemuanya berasal dari botol air mineral tak terpakaikan lagi. Tapi, bagi Bank Sampah Harapan menjadi produk bernilai jual tinggi.

“Alhamdulillah, para karyawan Bank Sampah Harapan terus berkreasi menciptakan inovasi-inovasi baru, untuk menambah pundi-pundi pemasukan,” kata Ketua Bank Sampah Harapan, Herdiansyah, Selasa (16/6)....
Baca artikel selengkapnya di edisi 17 Juni 2020

Palembang Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Rabu, 17 Juni 2020
Bisnis

Artikel Bisnis lainnya