Tampilkan di aplikasi

Mengenal Lebih Dekat Destinasi Wisata BKB

Palembang Ekspres - Edisi 18 Maret 2021

Jika Mendengar Destinasi Wisata Benteng peninggalan sejarah, banyak orang berfikir itu adalah bangunan yang dibuat oleh penjajah.

tapi benteng yang satu ini berbeda. bukan belanda yang membangun benteng tersebut. Kuto Besak adalah bangunan keraton yang pada abad XVIII menjadi pusat Kesultanan Palembang. Gagasan mendirikan Benteng Kuto Besak diprakarsai oleh Sultan Mahmud Badaruddin I yang memerintah pada tahun 1724-1758 dan pelaksanaan pembangunannya diselesaikan oleh penerusnya yaitu Sultan Muhammad Bahauddin yang memerintah pada tahun 1776-1803.

Sultan Mahmud...
Baca artikel selengkapnya di edisi 18 Maret 2021

Palembang Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Kamis, 18 Maret 2021
Pendidikan

Artikel Pendidikan lainnya