Tampilkan di aplikasi

Cookies 3 dimensi kubah mas

Majalah Pastry and Bakery - Edisi 84
24 Agustus 2016

Majalah Pastry and Bakery - Edisi 84

Pastry & Bakery Menghadirkan duet Tri Palu[i PP dan Esti Nurtjatrukmi P, kakak beradik yang sudah menelurkan berbagai karya dalam buku-buku keterampilan memasak maupun baking.

Pastry and Bakery
Pastry & Bakery Menghadirkan duet Tri Palu[i PP dan Esti Nurtjatrukmi P, kakak beradik yang sudah menelurkan berbagai karya dalam buku-buku keterampilan memasak maupun baking. kali ini, Tri Palupi dan Esti Nurtjatrukmi membuat karya Cookies 3 Dimensi Kubah Masjid. Di sela-sela kesibukannya, mereka berdua mencoba berbagai inspirasi kepada pembaca Pastry&Bakery . Selain Indah dipandang mata sebagai kreasi centerpiece dalam meja Idul Fitri, Cookies ini Juga Enak Untuk Dinikmati. Selamat mencoba.

Cookies Vanila, Bahan-bahan: 200 gr mentega, 200 gr gula halus, 1 butir telur, 400 gr tepung terigu, 1/2 sdt vanili. cara membuat: 1. Kocok mentega dan gula halus sampai tercampur rata. 2. Masukan Telur dan kocok sebentar. 3. Masukkan bahan kering dan aduk rata. 4. Bentuk adonan seperti bola, lalu bungkus dalam plastik. 5. Simpan di dalam kulkas selama 30 menit. 6. Keluarkan dari kulkas dan tunggu sebentar sampai mencapai suhu ruang. 7. Giling adonan tebal 5 mili, cetak sesuai pola yang sudah dibuat. 8. Tata Adonan yang telah dicetak di atas loyang yang telah diolesi margarin atau menggunakan keretas panggang anti lengket. 9. Panggang kue selama 40 menit atau sampai matang (lama pemanggangan tergantung ketebalan kue yang dibuat) dengan sygy 150c

Royal Icing, Bahan-Bahan: 80 ml putih telur, 400 gr gula bubuk, 1 sdt air jeruk nipis, 1-3 tetes esens sesuai selera. Cara Membuat: 1. Masukkan putih telur dalam bowl 2. Kocok sampai berbusa dan kaku. 3. Masukkan Gula bubuk yang sudah diayak secara bertahap sambil terus dikocok dan masukkan air jeruk, kocok terus sampai mengental dan berbentuk krim yang mudah dioles atau disemprot. 4. Royal lcing siap digunakan.

Tipa 1. Jika Ingin Royal lcing lebih cair bisa tambahkan air jeruk, jika ingin lebih kental bisa tambahkan gula lcing, 2. Untuk pewarnaan dapat menggunakan pewarna dapat menggunakan pewarna cair atau gel ata bubuk. 3. Untuk warna-warni emas menggunakan Luster Dust.
Majalah Pastry and Bakery di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya di edisi ini

Selengkapnya
DARI EDISI INI