Tampilkan di aplikasi

Kemendagri Menyetujui Penyetaraan Jabatan di 160 Daerah

Prabumulih Pos - Edisi 20 Desember 2021

JAKARTA - Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) bersama Kementerian PAN-RB berkomitmen secara bertahap menyederhanakan birokrasi di lingkup pemerintahan daerah. Penyederhanaan birokrasi merupakan salah satu program prioritas Presiden Joko Widodo periode 2019-2024. Tujuannya, demi menciptakan tata kelola pemerintah yang lebih lincah, efisien dan berorientasi pada hasil pelayanan.

Menurut Direktur Jenderal Otonomi Daerah (Dirjen Otda) Kemendagri Akmal Malik, pihaknya telah menerima surat dari Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB) Tjahjo Kumolo, terkait rencana penyederhanaan birokrasi.

Surat...
Baca artikel selengkapnya di edisi 20 Desember 2021

Prabumulih Pos dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Senin, 20 Desember 2021
Nasional

Artikel Nasional lainnya