Tampilkan di aplikasi

PAD Peralatan Konstruksi Ditargetkan Meningkat

Radar Bengkulu - Edisi 12 November 2019

UPTD Balai Peralatan dan Perbekalan Dinas Perkerjaan Umum Provinsi Bengkulu ditahun ini menargetkan untuk memberikan sumbangan Pendapatan Asli Daerah sebesar Rp 200 juta. Kendati demikian target tersebut belum tercapai maksimal dikarenakan beberapa kendala. Hal ini disampaikan oleh Kepala UPTD Balai Peralatan dan Perbekalan, Rosmala Dewi, peralatan konstruksi dan alat-alat berat yang ada dapat dipinjamkan kepada masyarakat umum dengan status sewa yang tentunya dengan harga yang lebih murah dibandingkan dengan menyewa alat-alat sejenis pada pihak swasta....
Baca artikel selengkapnya di edisi 12 November 2019

Radar Bengkulu dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Selasa, 12 November 2019
Megapolitan Bengkulu

Artikel Megapolitan Bengkulu lainnya