Tampilkan di aplikasi

Dinda Berjuang Melawan Penyakit Gastroschisis

Oleh Dedi Sumanto

Radar Bengkulu - Edisi 16 November 2019

WAJAH Yanti tempak bercampur tidak menentu. Antara bingung dan sedih. Terkadang wajahnya diselimuti kesedihan dengan linangan air mata. Sebaliknya, kadang dia terlihat senang lantaran berhasil melahirkan buah hatinya dengan normal. Pasangan Yanti dan Haripai tidak bisa berbuat banyak terhadap bayi yang baru 10 hari dilahirkan tersebut. “Alhamdulillah saya melahirkan dengan normal di rumah sakit ini. Tetapi, kondisi anak saya divonis dokter kelainan,”tuturnya sambil mengusapkan air mata yang jatuh disela kedua mata.

Saat masa hamil cerita...
Baca artikel selengkapnya di edisi 16 November 2019

Radar Bengkulu dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Sabtu, 16 November 2019
Daerah

Artikel Daerah lainnya