Tampilkan di aplikasi

Walikota Minta Camat Percepat Pengumpulan Data Warga

Radar Bengkulu - Edisi 15 April 2020

RBI,BENGKULU- Pemerintah Kota Bengkulu mulai Sabtu (18/4/2020) akan menyalurkan bantuan kepada warga Kota Bengkulu yang terdampak pembatasan aktivitas saat pandemi virus corona atau covid-19. Bantuan tersebut berupa kebutuhan pokok seperti beras 20 kilogram dan mie instan 2 dus.

Walikota Bengkulu Helmi Hasan meminta kepada seluruh camat di Kota Bengkulu untuk memastikan betul data warganya dengan detil untuk mendapatkan bantuan pangan dari pihak Pemerintah Kota (Pemkot) Bengkulu nantinya.

“Kita minta camat mendata dengan detil warganya, melalui...
Baca artikel selengkapnya di edisi 15 April 2020

Radar Bengkulu dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Rabu, 15 April 2020
Megapolitan Bengkulu

Artikel Megapolitan Bengkulu lainnya