Tampilkan di aplikasi

50 Pelajar Ikut Bentuk Pengawasan Orang Asing Pelatihan Tahfidz Quran

Oleh Dedi Sumanto

Radar Bengkulu - Edisi 9 Desember 2019

Sebanyak 50 pelajar SMP dan SMA mengikuti pelatihan tahfidz Quran yang diselenggarakan Pemkab Rejang Lebong (RL). Menurut Kabag Kesra Kabupaten RL, Ibnu Mas'ud seleksi sudah dilaksanakan beberapa waktu lalu bekerjasama dengan Yayasan Al-Islah. ‘’Peserta 50 orang ini, adalah yang lolos seleksi dari 150 orang peserta yang dilaksanakan di SMK IT beberapa waktu lalu,’’ ungkap Ibnu.

Sambungnya, kegiatan ini akan dipusatkan di Hotel Musrel kecamatan Curup Timur. Para peserta akan mengikuti pelatihan selama lebih kurang 2...
Baca artikel selengkapnya di edisi 9 Desember 2019

Radar Bengkulu dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Senin, 9 Desember 2019
Daerah

Artikel Daerah lainnya