Tampilkan di aplikasi

Gub Harap Pembukaan Konektivitas Bengkulu Jadi Prioritas Nasional

Radar Bengkulu - Edisi 5 Maret 2020

RBI, JAKARTA - Gubernur Bengkulu, Dr H Rohidin Mersyah berharap usulan program pembukaan konektivitas Bengkulu ke 2 provinsi tetangga jadi prioritas nasional. Karena menurut Rohidin, dengan terbukanya akses maka akan memacu tumbuh kembangnya perekonomian baru antar wilayah.

Hal ini disampaikan Gubernur Rohidin pada Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Penyusunan Rencana Pemerintah (RKP) 2021 di Ruang Rapat Djunaedi Hadisumarto, Gedung Saleh Afiff, Kementerian PPN/Bappenas, Jakarta Pusat, Rabu (4/3). Dalam paparannya, Gubernur Rohidin menyampaikan beberapa program usulan pembangunan...
Baca artikel selengkapnya di edisi 5 Maret 2020

Radar Bengkulu dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Kamis, 5 Maret 2020
Megapolitan Bengkulu

Artikel Megapolitan Bengkulu lainnya