Tampilkan di aplikasi

SMKN 2 Kota UNBK, Juga Sediakan Hand Sanitizer

Radar Bengkulu - Edisi 20 Maret 2020

Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) 2 Kota Bengkulu mengikuti Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) sejak Senin (16/3) hingga Kamis (19/3) kemarin.

Sementara itu Kepala SMKN 2 Kota Bengkulu Sulasman,S.Pd menjelaskan, bahwa yang mengikuti UNBK sebanyak 374 siswa. UNBK di SMKN 2 Kota Bengkulu ini dilakukan tiga sesi, sesi pertama pukul 07.30-09.30 WIB, sesi kedua pukul 10.30- 12.30 WIB, dan sesi ketiga pukul 14.00-16.00 WIB.

"Karena keterbatasan komputer kita melakukan UNBK ini dengan tiga sesi, sesi...
Baca artikel selengkapnya di edisi 20 Maret 2020

Radar Bengkulu dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Jumat, 20 Maret 2020
Pendidikan

Artikel Pendidikan lainnya