Tampilkan di aplikasi

Harga Hasil Perkebunan Turun Pengaruhi Daya Beli Masyarakat

Radar Bengkulu - Edisi 24 Maret 2020

RBI, BENTENG – Turunnya harga jual komoditi pertanian seperti buah sawit dan getah karet mempengaruhi tingkat daya beli masyarakat di pasar. Hal ini bisa dilihat dari berkurangnya masyarakat yang berbelanja disejumlah pasar Mingguan yang ada di Kabupaten Benteng.

Sementara itu, Sri Yurdaniah selaku Sekretaris Dinas Perindag dan UKM Kabupaten Bengkulu Tengah mengatakan, faktor tingkat ekonomi masyarakat untuk ke pasar lagi menurun karena disebabkan harga buah sawit dan karet lagi anjlok turun.

“Berdasarkan pantauan kami dilapangan,...
Baca artikel selengkapnya di edisi 24 Maret 2020

Radar Bengkulu dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Selasa, 24 Maret 2020
Daerah

Artikel Daerah lainnya