Tampilkan di aplikasi

Dampak Covid-19, Pendapatan Sektor Pariwisata Menurun 60 Persen

Radar Bengkulu - Edisi 4 April 2020

Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Bengkulu, Irsan Setiawan mengatakan, semenjak adanya penyebaran virus Covid-19 di wilayah Provinsi Bengkulu, ternyata berdampak pada menurunnya pendapatan daerah dari sektor pariwisata sebesar 60 persen.

"Kalau potensi pendapatan khusus dari sektor pariwisata, memang saat ini mengalami penurunan pendapatan.

Mungkin ini disebabkan, wabah Covid-19" ujar Irsan pada RADAR BENGKULU, Jumat (3/4) .

Menurutnya, penurunan pendapatan tersebut disebabkan oleh objek wisata yang ada di Bengkulu ditutup untuk sementara waktu.

Hal tersebut, dilakukan guna...
Baca artikel selengkapnya di edisi 4 April 2020

Radar Bengkulu dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Sabtu, 4 April 2020
Megapolitan Bengkulu

Artikel Megapolitan Bengkulu lainnya