Tampilkan di aplikasi

Pemerintah Genjot Pembangunan Wilayah Timur Indonesia

Radar Lebong - Edisi 25 Juli 2019

Radar Lebong - Edisi 25 Juli 2019
Pembangunan di Wilayah Timur Indonesia terus digenjot pemerintah. Kolaborasi lintas sektor diharapkan mempercepat pertumbuhan Sumber Daya Manusia dan pengembangan ekonomi di Nusa Tenggara Timur (NTT).

Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Eko Putro Sandjojo, mengatakan Nusa Tenggara Timur memiliki karakteristik alam yang keras, sebagian wilayahnya susah air, kering, infrastruktur kurang sehingga aktifitas ekonomi kurang efisien.

Sejak pemerintahan Joko Widodo, NTT yang kering dibangun 7 bendungan diharapkan pertanian mulai membaik sehingga pendapatan masyarakat meningkat. Selain...
Baca artikel selengkapnya di edisi 25 Juli 2019

Radar Lebong dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Kamis, 25 Juli 2019
Kemendes

Artikel Kemendes lainnya