Tampilkan di aplikasi

PAD 4 OPD Rendah, BKD Bakal Uji Petik

Oleh Amri R

Radar Lebong - Edisi 6 November 2019

Radar Lebong - Edisi 6 November 2019
LEBONG – Dari rapat koordinasi monitoring dan evaluasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang digelar diaula Bidang Pendapatan BKD Lebong kemarin (5/11) terungkap jika saat ini PAD dari 4 OPD dijajaran Pemkab Lebong masih sangat rendah dan cukup jauh dari target yang sudah ditetapkan. Terkait dengan kondisi ini, Pemkab Lebong pun berencana untuk melakukan uji petik.

Plt. Kepala BKD Lebong, Erik Rosadi, SSTP, M.Si, mengungkapkan bahwa hingga Oktober yang lalu penerimaan PAD di Kabupaten Lebong baru...
Baca artikel selengkapnya di edisi 6 November 2019

Radar Lebong dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Rabu, 6 November 2019
Lebong

Artikel Lebong lainnya