Tampilkan di aplikasi

Sering Dapat SMS Undian dari Nomor Tak Jelas? Laporkan!

Radar Lebong - Edisi 20 November 2019

Pemerintah menindak tegas terhadap pengguna nomor-nomor seluler, yang tidak jelas, terutama yang sering mengirim SMS pemenang undian atau peminjaman uang.

Sekretaris Jenderal Kementerian Komunikasi dan Informatika Rosarita Niken Widiastuti mengatakan, jika konsumen mendapati perlakuan tersebut, bisa langsung melapor.

“Kalau ada misalnya, nomor-nomor yang tidak kita kenal, silakan diadukan. Kami akan menindaklanjuti tentunya dengan aparat terkait,” kata Niken.

Kemkominfo, lanjut Niken, mendapatkan tugas untuk membatasi akses ataupun pemblokiran apabila nomor-nomor seluler tidak jelas itu benar-benar terbukti...
Baca artikel selengkapnya di edisi 20 November 2019

Radar Lebong dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Rabu, 20 November 2019
Lebong

Artikel Lebong lainnya