Tampilkan di aplikasi

Jemput Investasi Rp 54 T, Presiden ke Uni Emirat Arab

Radar Seluma - Edisi 13 Januari 2020

JAKARTA - Presiden Joko Widodo bertolak ke Uni Emirat Arab (UEA) untuk melakukan kerja sama di bidang investasi dan sejumlah bidang lainnya.

Juru Bicara Presiden Jokowi, Fadjroel Rachman mengatakan kunjungan kali ini bertujuan untuk memperluas kerja sama di bidang investasi dalam bingkai persahabatan. Uni Emirat Arab, kata dia, menjatuhkan kepercayaan investasi kepada Indonesia.

“Indonesia sebagai negara yang makin kuat dan maju, dengan situasi politik yang kondusif telah terpilih sebagai Most Preferred Emerging Market di tahun...
Baca artikel selengkapnya di edisi 13 Januari 2020

Radar Seluma dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Senin, 13 Januari 2020
Seputar Indonesia

Artikel Seputar Indonesia lainnya