Program sedekah mulai digalakan Forkompincam Tegal Timur. Apalagi, bertepatan dengan bulan Muharam. Program tersebut untuk membantu warga kurang mampu di wilayah Tegal Timur sehingga dapat terbantu.
“Program ini dilakukan bersama stake holder untuk membantu warga tidak mampu,” kata Camat Tegal Timur, Zainal Ali Mukti, Selasa (10/9).
Dengan program sedekah yang akan rutin dilakukan setiap bulan, diharapkan dapat membantu warga yang membutuhkan. Sehingga, beban warga kurang mampu akan berkurang. Dan mereka akan terbantu dengan program tersebut....