Tampilkan di aplikasi

Buku Salemba Empat hanya dapat dibaca di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.

Audit Sektor Publik

Pemeriksaan Pertanggungjawaban Pemerintahan

1 Pembaca
Rp 214.900 12%
Rp 190.000

Patungan hingga 5 orang pembaca
Hemat beli buku bersama 2 atau dengan 4 teman lainnya. Pelajari pembelian patungan disini

3 Pembaca
Rp 570.000 13%
Rp 164.667 /orang
Rp 494.000

5 Pembaca
Rp 950.000 20%
Rp 152.000 /orang
Rp 760.000

Pembelian grup
Pembelian buku digital dilayani oleh penerbit untuk mendapatkan harga khusus.
Hubungi penerbit

Perpustakaan
Buku ini dapat dibeli sebagai koleksi perpustakaan digital. myedisi library

Audit adalah suatu proses sistematik secara objektif penyediaan dan evaluasi bukti-bukti yang berkenaan dengan asersi tentang kegiatan dan kejadian ekonomi guna memastikan derajat atau tingkat hubungan antara asersi tersebut dengan kriteria yang ada serta mengomunikasikan hasil yang diperoleh tersebut kepada pihak-pihak yang berkepentingan.

Istilah “sektor publik” memiliki pengertian yang bermacam-macam. Hal tersebut merupakan konsekuensi dari luasnya wilayah publik, sehingga setiap disiplin ilmu memiliki cara pandang dan definisi yang berbeda-beda. Dari sudut pandang ekonomi dalam hal ini, sektor publik dapat dipahami sebagai suatu entitas yang aktivitasnya berhubungan dengan usaha untuk menghasilkan barang dan pelayanan publik dalam rangka memenuhi kebutuhan dan hak publik.

Sebagai suatu proses, audit sektor publik berhubungan dengan prinsip dan prosedur akuntansi yang digunakan oleh organisasi sektor publik. Bagi auditor dan pengawas, pemahaman terlebih dahulu sistem akuntansi yang dipakai oleh organisasi sektor publik merupakan hal yang penting. Agar pemeriksaan lebih efisien, efektif, dan ekonomis, organisasi sektor publik juga harus memahami bagaimana mempersiapkan segala sesuatu terkait audit yang akan dilakukan oleh auditor. Untuk itu, audit sektor publik di sini dimaksudkan tidak hanya ditujukan kepada akuntansi pengelolaan keuangan, tetapi terfokus juga pada pencapaian kesejahteraan masyarakat.

Beberapa keistimewaan dalam buku ini adalah Inovasi Pedagogik yang terdapat dalam setiap bab antara lain tujuan instruksional umum, tujuan instruksional khusus, deskripsi bab beserta bab sebelum dan sesudahnya; realitas terkait topik, tinjauan bab, kutipan penjelas atau data pendukung dalam paragraf, materi inti, soal esai, soal pilihan ganda dan studi kasus, serta penyajian halaman yang menarik. Selain itu, teks dalam buku ini menyajikan banyak kasus, dan masalah analisis pengelolaan organisasi pendidikan dan keuangan yang melibatkan etika atau keahlian diri (personal) untuk meningkatkan keahlian berpikir kritis.

>> Kunjungi juga www.penerbitsalemba.com untuk melihat berbagai produk (buku) dan layanan Penerbit Salemba Empat.

Ikhtisar Lengkap   
Penulis: Indra Bastian

Penerbit: Salemba Empat
ISBN: 9789790618961
Terbit: Juni 2014 , 464 Halaman










Ikhtisar

Audit adalah suatu proses sistematik secara objektif penyediaan dan evaluasi bukti-bukti yang berkenaan dengan asersi tentang kegiatan dan kejadian ekonomi guna memastikan derajat atau tingkat hubungan antara asersi tersebut dengan kriteria yang ada serta mengomunikasikan hasil yang diperoleh tersebut kepada pihak-pihak yang berkepentingan.

Istilah “sektor publik” memiliki pengertian yang bermacam-macam. Hal tersebut merupakan konsekuensi dari luasnya wilayah publik, sehingga setiap disiplin ilmu memiliki cara pandang dan definisi yang berbeda-beda. Dari sudut pandang ekonomi dalam hal ini, sektor publik dapat dipahami sebagai suatu entitas yang aktivitasnya berhubungan dengan usaha untuk menghasilkan barang dan pelayanan publik dalam rangka memenuhi kebutuhan dan hak publik.

Sebagai suatu proses, audit sektor publik berhubungan dengan prinsip dan prosedur akuntansi yang digunakan oleh organisasi sektor publik. Bagi auditor dan pengawas, pemahaman terlebih dahulu sistem akuntansi yang dipakai oleh organisasi sektor publik merupakan hal yang penting. Agar pemeriksaan lebih efisien, efektif, dan ekonomis, organisasi sektor publik juga harus memahami bagaimana mempersiapkan segala sesuatu terkait audit yang akan dilakukan oleh auditor. Untuk itu, audit sektor publik di sini dimaksudkan tidak hanya ditujukan kepada akuntansi pengelolaan keuangan, tetapi terfokus juga pada pencapaian kesejahteraan masyarakat.

Beberapa keistimewaan dalam buku ini adalah Inovasi Pedagogik yang terdapat dalam setiap bab antara lain tujuan instruksional umum, tujuan instruksional khusus, deskripsi bab beserta bab sebelum dan sesudahnya; realitas terkait topik, tinjauan bab, kutipan penjelas atau data pendukung dalam paragraf, materi inti, soal esai, soal pilihan ganda dan studi kasus, serta penyajian halaman yang menarik. Selain itu, teks dalam buku ini menyajikan banyak kasus, dan masalah analisis pengelolaan organisasi pendidikan dan keuangan yang melibatkan etika atau keahlian diri (personal) untuk meningkatkan keahlian berpikir kritis.

>> Kunjungi juga www.penerbitsalemba.com untuk melihat berbagai produk (buku) dan layanan Penerbit Salemba Empat.

Pendahuluan / Prolog

Audit Sektor Publik: Pemeriksaan Pertanggungjawaban Pemerintahan
Di Indonesia, permasalahan agen audit sektor publik merupakan problem serius. Ini berarti kejelasan tentang peristilahan perlu dilakukan, sebelum melakukan berbagai pembahasan tentang audit dan pengawasan. Dalam buku ini, istilah auditor merupakan sebutan bagi seseorang yang melakukan pemeriksaan eksternal di sektor publik, seperti Badan Pemeriksa Keuangan dan Kantor Akuntan Publik.

Audit pada organisasi sektor publik telah menjadi isu yang penting dalam rangka mewujudkan good governance. Auditing merupakan suatu investigasi independen terhadap beberapa aktivitas khusus. Objek audit sektor publik meliputi keseluruhan organisasi di sektor publik dan/atau kegiatan yang dikelola oleh organisasi sektor publik tersebut dalam rangka mencapai tujuannya.

Karakter Audit Sektor Publik dapat dikupas melalui artikulasi definisi frase “Sektor Publik”. Dari berbagai kupasan seminar dan lokakarya, pemahaman sektor publik sering diartikan sebagai aturan pelengkap pemerintah yang mengakumulasikan “hutang sektor publik” dan “permintaan pinjaman sektor publik” untuk suatu tahun tertentu. Banyak pendekatan yang dapat digunakan dalam pekerjaan audit, dan tidak ada satu pendekatan yang menjadi pendekatan paling tepat. Hal ini mungkin akan menimbulkan kebingungan bagi pendatang baru dalam pekerjaan audit.

Sebagai suatu proses, audit sektor publik berhubungan dengan prinsip dan prosedur akuntansi yang digunakan oleh organisasi sektor publik. Bagi auditor dan pengawas, pemahaman terlebih dahulu sistem akuntansi yang dipakai oleh organisasi sektor publik merupakan hal yang penting. Agar pemeriksaan lebih efisien, efektif, dan ekonomis, organisasi sektor publik juga harus memahami bagaimana mempersiapkan segala sesuatu terkait audit yang akan dilakukan oleh auditor. Untuk itu, audit sektor publik di sini dimaksudkan tidak hanya ditujukan terhadap akuntabilitas pengelolaan keuangan, tetapi terfokus juga kepada pencapaian kesejahteraan masyarakat.

Beberapa keistimewaan dalam buku ini adalah Inovasi Pedagogik yang terdapat dalam setiap bab antara lain tujuan instruksional umum, tujuan instruksional khusus, deskripsi bab beserta bab sebelum dan sesudahnya; realitas terkait topik, tinjauan bab, kutipan penjelas atau data pendukung dalam paragraf, materi inti, soal esai, soal pilihan ganda dan studi kasus, serta penyajian halaman yang menarik. Selain itu, teks dalam buku ini menyajikan banyak kasus dan masalah analisis pengelolaan organisasi pendidikan dan keuangan yang melibatkan etika atau keahlian diri (personal) untuk meningkatkan keahlian berpikir kritis.


Penulis

Indra Bastian - Prof. Indra Bastian, Ph.D., M.B.A., CA., CMA.

Penulis adalah dosen jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB-UGM). Menempuh pendidikan S-1 di FEB-UGM dengan predikat Cumlaude; pendidikan S-2 (M.B.A.) di Murray State University, dan pendidikan S-3 (Ph.D.) di University of Hull dengan predikat Honour, serta mendapatkan gelar Profesor di FEB-UGM.

Beliau merupakan salah satu pendiri IAI KASP (Ikatan Akuntan Indonesia Kompartemen Akuntansi Sektor Publik), Chief of Editor pada Jurnal Akuntansi dan Keuangan Sektor Publik (JAKSP), serta wakil akademisi Asia di Public Sector Committee (IFAC). Penulis juga pernah menjabat sebagai Ketua Dewan Standar Akuntansi Keuangan Sektor Publik – Ikatan Akuntan Indonesia (IAI). Sedikitnya, penulis telah banyak menulis buku serta berbagai publikasi di jurnal nasional dan internasional.

Daftar Isi

Sampul depan
Tentang Penulis
Pengantar Penulis
Daftar Isi
Daftar Tampilan
Bagian Satu. Pendahuluan
     Bab 1. Audit, Pertanggungjawaban Pemerintah, dan Auditor Sektor Publik
          Pengertian Audit Sektor Publik
          Cakupan Audit Sektor Publik
          Objek Audit Sektor Publik
          Ideologi Audit Sektor Publik
          Proses Audit Sektor Publik
               Perencanaan Audit
               Pelaksanaan Audit
               Pelaporan Hasil Pelaksanaan Audit
               Tindak Lanjut Hasil Audit
          Audit Sektor Publik dan Audit Sektor Bisnis
          Tipe -Tipe Audit Sektor Publik
               Audit Kepatuhan
               Audit Keuangan Program Publik
               Audit Kinerja Sektor Publik
               Audit Investigasi
          Lingkungan Audit Sektor Publik
          Mengapa Perlu Dipelajari secara Terpisah: Pendekatan Audit Sektor Publik
          Berbagai Elemen dan Isu Utama Audit
               Akuntansi dan Auditing di Organisasi Sektor Publik
               Tujuan Audit Sektor Publik
               Objek Audit Sektor Publik
          Peran Auditor Sektor Publik
               Tugas, Hak, Tanggung Jawab Auditor Sektor Publik
               Kualifikasi Auditor Sektor Publik
               Mekanisme Auditor Sektor Publik
               Remunerasi Auditor Sektor Publik
          Isu -isu Utama Di Audit Sektor Publik
               Prosedur, Bukti, dan Asersi Keuangan dan Kinerja
               Kode Etik Auditor Sektor Publik
               Permasalahan Terkini Auditor Sektor Publik
          Soal Esai
          Soal Pilihan Ganda
          Studi Kasus
     Bab 2. Regulasi Audit Sektor Publik
          Pengaturan Undang -Undang Dasar 1945 tentang Audit Sektor Publik
          Undang -Undang No. 15 Tahun 2004 dan Undang -Undang No. 15 Tahun 2006
          Standar Pemeriksan Keuangan Negara
          Kebijakan Audit BPK
               Penyusunan Perencanaan Audit Tahunan oleh Lembaga Auditor
               Temu Rencana Audit Tahunan
          Penerbitan Regulasi Tentang Tim dan Kebijakan AuditTahunan
          Peneriman Regulasi Organisasi yang akan Diaudit
          Soal Esai
          Soal Pilihan Ganda
          Studi Kasus
     Bab 3. Kerangka Konseptual Audit Sektor Publik
          Kebijakan dan Prosedur Pengendalian Kualitas Audit
          Keberadaan dan Peran Komite Audit
          Pengujian Audit Sektor Publik
               Term of Reference
               Investigasi
               Pelaporan
          Akun dan Asersi Dalam Pengujian Audit Sektor Publik
               Akun Pendapatan
               Akun Belanja
               Akun Aktiva Tetap
               Akun Pembiayaan (Investasi)
          Siklus Audit Sektor Publik
               Survei Awal Karakter Industri/Bidang/Organisasi yang akan Diaudit
               Pembuatan Program Audit dan Penerbitan Surat Tugas Audit
               Pelaksanaan Audit Sektor Publik
               Pembuatan Daftar Temuan
               Komunikasi Temuan dan Penyusunan Draf Laporan Hasil Pemeriksaan
               Penerbitan Laporan Hasil Pemeriksaan dan Tindak Lanjut Temuan Laporan Hasil Pemeriksaan
          Soal Esai
          Soal Pilihan Ganda
          Studi Kasus
     Bab 4. Standar Audit Sektor Publik
          Perkembangan Standar Audit Sektor Publik
          Standar Audit Sektor Publik
               (1) Standar Umum
               (2) Standar Pemeriksaan Keuangan
               (3) Standar Pemeriksaan Kinerja
               (4) Standar Pelaporan Pemeriksaan Kinerja
               (5) Standar Pemeriksaan Untuk Tujuan Tertentu
          Fungsi Standar Audit Sektor Publik
          Kerangka Pikir Audit Sektor Publik
          Objek Audit Sektor Publik
               Standar Nomenklatur
          Persiapan Pelaksanan Standar Audit Sektor Publik
               Kesiapan Kapasitas Auditor
               Penentuan Format Laporan
          Contoh Standar Audit Sektor Publik
          Soal Esai
          Soal Pilihan Ganda
          Studi Kasus
     Bab 5. Bukti Audit dan Pendukungnya
          Bukti Audit
          Transaksi dan Bukti Transaksi
               Pengertian Transaksi
               Bentuk Transaksi
               Dasar Hukum Transaksi
               Bukti Transaksi
          Pelaku /Pihak Yang Terlibat Dalam Transaksi Keuangan Publik
          Syarat Sah Bukti Keuangan Publik
          Teknik Verifikasi Bukti Transaksi
               Bukti Transaksi Realisasi Anggaran Pendapatan Belanja Negara
               Data Survei
               Data Dari Laporan Keuangan Lembaga Lain
          Contoh Verifikasi Bukti Transaksi
               Bukti Transaksi Realisasi Anggaran Pendapatan Belanja Negara
               Data Survei .
               Data dari Laporan Keuangan Lembaga Lain
          Soal Esai
          Soal Pilihan Ganda
          Studi Kasus
     Bab 6. Metodologi Audit Sektor Publik: Pengumpulan Data dan Analisa Data
          Teori Metodologi Audit Sektor Publik
               Perkembangan Pembuatan Program Audit
          Sistem Program Audit Sektor Publik
          Siklus Metodologi Audit Sektor Publik
               Siklus Pengumpulan Data
               Siklus Analisis Data
          Teknik Metodologi Audit Sektor Publik
               Teknik Pengumpulan Data
               Teknik Analisis Data
               Kuantitatif-Kualitatif
          Contoh Metodologi Audit Sektor Publik
               Contoh Audit dengan Teknik Analisis Data Kuantitatif
               Contoh Audit dengan Teknik Analisis Data Kualitatif
               Contoh Audit dengan Teknik Analisis Data Kuantitatif-Kualitatif
          Soal Esai
          Soal Pilihan Ganda
          Studi Kasus
Bagian Dua. Perencanaan Audit Sektor Publik
     Bab 7. Survei Awal Karakter Industri/Bidang/Organisasi yang akan Diaudit
          Teori SurveI Awal Karakter Industri/Bidang/ Organisasi Yang Aka n Diaudit
               Karakter Industri/Bidang/Organisasi Sektor Publik
               Tujuan Survei Awal
               Objek Survei Awal
               Kertas Kerja Survei Awal
          Sistem Pelaksanaan Survei Awal Karakter Industri / Bidang /Organisasi Sektor Publik
          Siklus Pelaksanan Survei Awal Karakter Industri /Bidang /Organisasi Sektor Publik
               Persiapan Instrumen Survei
               Pertemuan Dengan Organisasi yang Akan Diaudit
               Pelaksanaan Survei
          Teknik Pelaksanaan Survei Awal Karakter Industri /Bidang /Organisasi Sektor Publik
               Wawancara
               Kuesioner
          Contoh Pelaksanaan Survei Awal Karakter Industri /Bidang /Organisasi Sektor Publik
          Soal Esai
          Soal Pilihan Ganda
          Studi Kasus
     Bab 8. Pembuatan Program dan Penerbitan Surat Tugas Audit Sektor Publik
          Teori Pembuatan Program Dan Penerbitan Surattugas Audit Sektor Publik
               Pembuatan Program Audit Sektor Publik
               Penerbitan Surat Tugas Audit Sektor Publik
          Sistem Pembuatan Program Dan Penerbitan SuratTugas Audit Sektor Publik
               Sistem Pembuatan Program Audit Sektor Publik
               Sistem Penerbitan Surat Tugas Audit Sektor Publik
          Siklus Pembuatan Program Dan Penerbitan Surat Tugas Audit Sektor Publik
               Siklus Pembuatan Program Audit Sektor Publik
               Prosedur Audit Sektor Publik
               Siklus Penerbitan Surat Tugas Audit Sektor Publik
          Teknik Pembuatan Program dan Penerbitan Surat Tugas Audit Sektor Publik
               Teknik Pembuatan Program Audit Sektor Publik
               Teknik Penerbitan Surat Tugas Audit Sektor Publik
          Contoh Pembuatan Program Dan Penerbitan Surat Tugas Audit Sektor Publik
               Contoh Pembuatan Program Audit Sektor Publik
               Contoh Surat Tugas Audit Sektor Publik
          Soal Esai
          Soal Pilihan Ganda
          Studi Kasus
Bagian Tiga. Pelaksanaan Audit Sektor Publik
     Bab 9. Pelaksanaan Audit Sektor Publik
          Teori Pelaksanaan Audit Sektor Publik
               Pengertian Pelaksanaan Audit
               Indikator Pelaksanaan Audit yang Baik
               Struktur Pengendalian Internal
               Sifat-sifat Pengujian Audit
               Bukti Audit
               Terminologi Pengujian
          Sistem Pelaksanaan Audit Sektor Publik
               Pengumpulan Data
               Analisis Data
          Siklus Pelaksanaan Audit Sektor Publik
               Pengujian Kepatuhan
               Pengujian Substantif
               Penyusunan Kuesioner
               Kuesioner Pemeriksaan Laporan Keuangan Pemda
               Prosedur Analitis
          Teknik Pelaksanan Audit Sektor Publik
               Teknik Mengelola Risiko Audit Sektor Publik
               Teknik Menulis Kertas Kerja Audit
          Contoh Pelaksanaan Audit Sektor Publik
               Contoh Pelaksanaan Audit Pembiayaan dan VerifikasiKinerja Program Pembiayaan
               Contoh Pelaksanaan Audit dan Verifikasi Kinerja Aktiva Tetap
               Contoh Pelaksanaan Audit dan Verifikasi Kinerja JasaPersonalia
               Contoh Pelaksanaan Audit dan Verifikasi Kinerja Investasi
               Contoh Pelaksanaan Audit dan Verifikasi Kinerja Saldo Kas
               Contoh Pelaksanaan Audit dan Verifikasi Kinerja Utang
               Contoh Pelaksanaan Audit dan Verifikasi Kinerja Ekuitas
          Soal Esai
          Soal Pilihan Ganda
          Studi Kasus
     Bab 10. Pembuatan Daftar Temuan
          Teori Pembuatan Daftar Temuan
               Pengertian Temuan
               Review Daftar Temuan
          Sistem Pembuatan Daftar Temuan
               Berdasarkan Prioritas Permasalahan (Urgensi)
               Berdasarkan Unit Organisasi
          Siklus Pembuatan Daftar Temuan
               Temuan Keuangan
               Temuan Kinerja
          Teknik Pembuatan Daftar Temuan
               Pembuatan Daftar Inventarisasi Masalah
               Teknik Penemuan Akar Masalah
          Contoh Daftar Temuan
               Temuan Kinerja
               Contoh Bentuk Laporan Temuan
          Soal Esai
          Soal Pilihan Ganda
          Studi Kasus
Bagian Empat. Pelaporan Audit Sektor Publik
     Bab 11. Komunikasi Temuan dan Penyusunan Draf Laporan Hasil Pemeriksaan
          Teori Komunikasi Temuan Dan Penyusunan Draf Laporan Hasil Pemeriksaan
               Teori Komunikasi Temuan
               Teori Penyusunan Draf Laporan Hasil Pemeriksaan
          Sistem Komunikasi Temuan Dan Penyusunan Draf Laporan Hasil Pemeriksaan
               Sistem Komunikasi Temuan Hasil Pemeriksaan
               Sistem Penyusunan Draf Laporan Hasil Pemeriksaan
          Siklus Komunikasi Temuan dan Penyusunan Draf  Laporan Hasil Pemeriksaan
               Siklus Komunikasi Temuan Hasil Pemeriksaan
               Siklus Penyusunan Draf Laporan Hasil Pemeriksaan
          Teknik Komunikasi Temuan Dan Penyusunan DrafLaporan Hasil Pemeriksaan
               Teknik Komunikasi Pemahaman Auditor atas Objek Audit
               Teknik Komunikasi Temuan Hasil Pemeriksaan
               Teknik Penyusunan Draf Laporan Hasil Pemeriksaan
          Contoh Komunikasi Temuan Dan Penyusunan Draf
Laporan Hasil Pemeriksaan
               Contoh Komunikasi Pemahaman Auditor atas Objek Audit
               Contoh Komunikasi Temuan Hasil Pemeriksaan
               Contoh Penyusunan Draf Laporan Hasil Pemeriksaan
          Soal Esai
          Soal Pilihan Ganda
          Studi Kasus
     Bab 12. Penerbitan dan Tindak Lanjut Laporan Hasil Pemeriksaan
          Teori Penerbitan Dan Tindak lanjut Temuan Laporan Hasil Pemeriksaan
               Teori Penerbitan Laporan Hasil Pemeriksaan
               Teori Tindak Lanjut Temuan Hasil Pemeriksaan
          Sistem Penerbitan Dan Tindak lanjut Temuan Laporan Hasil Pemeriksaan
               Sistem Penerbitan Laporan Hasil Pemeriksaan
               Sistem Tindak Lanjut Temuan Laporan Hasil Pemeriksaan
          Siklus Penerbitan Dan Tindak lanjut Temuan Laporan Hasil Pemeriksaan
               Siklus Penerbitan Laporan Hasil Pemeriksaan
               Siklus Tindak Lanjut Temuan Laporan Hasil Pemeriksaan
          Teknik Penerbitan Dan Tindak lanjut Temuan Laporan Hasil Pemeriksaan
               Teknik Penerbitan Laporan Hasil Pemeriksaan
               Teknik Tindak Lanjut Temuan Laporan Hasil Pemeriksaan
          Contoh Penerbitan dan Tindak lanjut Laporan Hasil Pemeriksaan
               Contoh Penerbitan Laporan Hasil Pemeriksaan
               Contoh Tindak Lanjut Temuan Laporan Hasil Pemeriksaan
          Soal Esai
          Soal Pilihan Ganda
          Studi Kasus
Bagian Lima. Audit Investigasi
     Bab 13. Audit Investigasi
          Teori Audit Investigasi
               Pengertian Audit Investigasi
               Objek Audit Investigasi
               Pihak-Pihak yang Terlibat dalam Audit Investigasi
               Tujuan Audit Investigasi
               Manfaat Audit Investigasi
          Sistem Audit Investigasi
               Laporan Hasil Audit Investigasi
               Proses Penyelidikan dan Penyidikan
               Dokumentasi Bukti Audit Investigasi
          Siklus Audit Investigasi
          Teknik Audit Investigasi
               Teknik Penyidikan
               Teknik Analisis Kritis
          Contoh Audit Investigasi
          Soal Esai
          Soal Pilihan Ganda
          Studi Kasus
Daftar Pustaka
Indeks
Sampul belakang