Tampilkan di aplikasi

Harga Batu Tawon Muratara “Meroket”

Harian Silampari - Edisi 2 Juli 2019

Harian Silampari - Edisi 2 Juli 2019
MURATARA - Kabupaten Muratara memiliki sumber daya alam (SDA) diantaranya batu tawon dengan berbagai macam jenis.

Dan saat ini harga harga batu tawon kembali meroket, sehingga petani sawit dan karet memiliki pekerjaan sampingan mencari batu jenis ini.

Pir (27) warga Desa Noman Baru mengaku bersyukur karena harga batu tawon “merangkak” naik. Ia mengungkapkan, paling murah harganya Rp 20 ribu dan harga tertingi bisa 1 juta perkilo.

"Belum lama ini saya pernah menjual batu tawon dengan...
Baca artikel selengkapnya di edisi 2 Juli 2019

Harian Silampari dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Selasa, 2 Juli 2019
Musi Rawas

Artikel Musi Rawas lainnya