Tampilkan di aplikasi

PAGARALAM – Kondisi gedung Pos Pemantau Gunung Api Dempo memang cukup memprihatinkan. Kini bangunan yang berada di Kelurahan Gunung Dempo Kecamatan Pagaralam Utara, dihancurkan. Rata dengan tanah. Hanya menyisahkan bilik kamar mandi.

Hal ini dilakukan karena akan dibangun gedung baru. Saat ini proses pembangunan baru mulai dilakukan. ‘’Ditargetkan bangunan selesai lima bulan kedepan,’’ ujar Median Nugraha, petugas Pemantauan Gunung Api Dempo.

Rencananya, gedung akan dibagun dua tingkat dan didesain tahan gempa. Luas bangunan sekitar 180...
Baca artikel selengkapnya di edisi 24 Juni 2019

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Senin, 24 Juni 2019
Sumsel

Artikel Sumsel lainnya