Tampilkan di aplikasi

Olah Biji Karet dan Akar Ilalang

Sumatera Ekspres - Edisi 11 Juli 2019

Hingga kini harga getah karet tak juga membaik. Karenanya, Badan Penelitian dan Pengembangan (Balitbang) PALI bakal meneliti biji karet. Harapannya, agar bisa menambah penghasilan petani karet.

Kepala Balitbang PALI, Drs Abu Hanifah mengatakan, Bumi Serapat Serasan memiliki sumber daya alam yang melimpah. Namun, belum tersentuh penelitian untuk bisa dikembangkan ke depannya. ‘’Kita akan meneliti biji buah karet dan ilalang di LIPI,’’ katanya.

Selama ini, biji karet hanya dibuang masyarakat dan berserakan seperti tak ada gunakan....
Baca artikel selengkapnya di edisi 11 Juli 2019

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Kamis, 11 Juli 2019
Sumsel

Artikel Sumsel lainnya