Tampilkan di aplikasi

Jaga Pasien, Biaya Parkir Rp10 Ribu

Sumatera Ekspres - Edisi 17 Juli 2019

Sejumlah pengunjung RSUD Tebing Tinggi, Empat Lawang mengeluh-kan tingginya biaya parkir di RS pemerintah tersebut. Biaya parkir dinilai terlalu mahal dan tak masuk akal. “Hitungannya per jam bukan sekali masuk. Kalau kita nginap untuk jaga pasien bisa ditarik Rp10 ribu lebih untuk parkir saja,” keluh Amin, warga.

Dirinya berharap biaya parkir disesuaikan dan tidak memberatkan masyarakat atau keluarga pasien yang ingin membesuk. “Jangan mahal nian. Kalu pacak sekali bayar bae,” harapnya. Direktur RSUD dr Devi...
Baca artikel selengkapnya di edisi 17 Juli 2019

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Rabu, 17 Juli 2019
Sumsel

Artikel Sumsel lainnya