Tampilkan di aplikasi

Lestarikan Kearifan Lokal 

Sumatera Ekspres - Edisi 20 Agustus 2019

Sumatera Ekspres - Edisi 20 Agustus 2019
KAYUAGUNG- Ditunjuk Kementerian Sosial sebagai peserta karnaval seni budaya  kearifan lokal pada event Karnaval Seni Budaya  RI ke-74 di Kayuagung, Sanggar Seni Budaya Yossika tampilkan midang persedekahan. Dalam karnaval ini dilibatkan 18 pasang termasuk pengantin inti.

Semua peserta terlihat gagah dan anggun. Mereka menyapa penonton yang menantikan kedatangannya hingga di garis finis. ‘’Kita libatkan pelajar, putra-putri Bende Seduduk, putra-putri muslim muslimah dan lainnya. Untuk wanita pakai baju kurung dengan balutan kain jupri dan peserta laki-laki...
Baca artikel selengkapnya di edisi 20 Agustus 2019

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Selasa, 20 Agustus 2019
Sumsel

Artikel Sumsel lainnya