Tampilkan di aplikasi

Kebakaran hutan dan lahan (karhutla) masih terus terjadi. Kemarin (21/9), Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mendeteksi 1.182 titik panas di Pulau Sumatera. Terbanyak di Provinsi Jambi 499 titik. Terbanyak kedua di Sumatera Selatan (Sumsel) dengan 391 titik dan ketiga Riau dengan 198 titik panas. Di Sumsel, wilayah dengan hot spot terbanyak saat ini yakni Kabupaten OKI. Dari tujuh helikopter, empat dikerahkan untuk membantu upaya pemadaman di sana, kemarin. “Ada dua unit ke kawasan Pangkalan...
Baca artikel selengkapnya di edisi 22 September 2019

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Minggu, 22 September 2019
Berita Utama

Artikel Berita Utama lainnya