Tampilkan di aplikasi

Panik Ditelepon Anak Kecelakaan

Sumatera Ekspres - Edisi 4 Oktober 2019

PALEMBANG - Sedikitnya 40 orangtua siswa nyaris tertipu oleh oknum yang mencari keuntungan. Modusnya, pelaku menelepon dan mengatakan kalau anak-anak mereka mengalami kecelakaan. Nah, para orangtua siswa tersebut kemudian diminta mentransfer sejumlah uang untuk biaya awal rumah sakit.

Edo, orangtua salah satu siswa SMPN 40 Palembang, mengungkapkan, sekitar pukul 10.30 WIB kemarin (3/10), ada yang menghubungi nomor teleponnya. “Dari nomor yang tidak dikenal, orang yang nelepon juga juga tidak saya kenal,” katanya. Awalnya, telepon dari...
Baca artikel selengkapnya di edisi 4 Oktober 2019

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Jumat, 4 Oktober 2019
Berita Utama

Artikel Berita Utama lainnya