Tampilkan di aplikasi

Semangka Pagar Desa hingga ke Luar Sumsel

Sumatera Ekspres - Edisi 9 Oktober 2019

Usaha budidaya buah semangka di Desa Pagar Desa, Kecamatan Bayung Lencir, bisa dikatakan sudah berhasil. Dimulai sejak 2017, kini buah semangga Pagar Desa sudah dipasarkan hingga ke luar wilayah Sumatera Selatan (Sumsel).

Kisah sukses para petani semangka di Desa Pagar Desa, berawal dari gagasan Heri Wibowo, warga setempat. Mempunyai kemampuan budidaya buah semangka yang baik, gagasannya “ditangkap” pemerintah desa (pemdes) melalui Dana Desa serta bantuan CSR perusahaan.

”Saat ini kami sudah memiliki kebun semangka seluas...
Baca artikel selengkapnya di edisi 9 Oktober 2019

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Rabu, 9 Oktober 2019
Sumsel

Artikel Sumsel lainnya