Tampilkan di aplikasi

Ciptakan Pakan Ternak dengan Teknologi Mososa

Sumatera Ekspres - Edisi 16 Oktober 2019

Biaya produksi yang tinggi dari pakan, acapkali jadi masalah bagi para peternak. Persoalan itu kini sudah terjawab, dari program Pemerintah Desa (Pemdes) Purwosari, Kecamatan Lais, yang bekerjasama dengan Baznas. Membuat pakan ternak alternatif, yang murah dan mudah dibuat sendiri.

Bahkan diklaim mampu bertahan berbulan-bulan, hingga satu tahun. Peternak pun tidak lagi khawatir dengan kelangkaan pakan hijauan di kala musim kemarau. Kepala Desa (Kades) Purwosari H Mustamil Jali, mengatakan, pihaknya kerja sama dengan Hary Agus Wibowo,...
Baca artikel selengkapnya di edisi 16 Oktober 2019

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Rabu, 16 Oktober 2019
Sumsel

Artikel Sumsel lainnya