Tampilkan di aplikasi

27-29 Oktober Berpotensi Hujan

Sumatera Ekspres - Edisi 25 Oktober 2019

PALEMBANG - Badai tropis Bualoi dan pusat tekanan rendah di Samudera Hindia kembali mempengaruhi kondisi cuaca di Sumsel. Hari ini (25/10) dan besok diprediksi minim potensi hujan, tapi berpeluang asap.

Munculnya Borneo Vorteks (Sirkulasi Kalimantan) yang menyebabkan

masuknya massa udara dari Laut Cina Selatan dan Laut Jawa ke wilayah Sumsel. “Untuk 27-29 Oktober ada potensi hujan sedang hingga lebat akan turun di wilayah Sumsel,” kata Kepala Statklim BMKG Palembang, Nuga Putrantijo. Hujan intensitas sedang hingga...
Baca artikel selengkapnya di edisi 25 Oktober 2019

Sumatera Ekspres dapat dibaca gratis dalam masa terbatas di aplikasi myedisi reader pada Android smartphone, tablet, iPhone dan iPad.
Baca selengkapnya koran edisi ini

INTERAKTIF
Jumat, 25 Oktober 2019
Berita Utama

Artikel Berita Utama lainnya